Wako Firdaus Buka Lomba Masak Serba Ikan dan Lomba Mewarnai

Date:

PEKANBARU, gomediaku.com-Walikota pekanbaru DR.H.Firdaus,ST.MT secara resmi membuka lomba memasak serba ikan dan lomba mewarnai tingkat Taman Kanak ( TK ) di lokasi dekat Kantor Dinas Pertanian Kota Pekanbaru di halaman pasar ikan higienis Kota Pekanbaru Jalan Ibrahim Satha, Rabu (29/07).

Kegiatan ini dihadiri juga oleh anggota DPRD Pekanbaru Aidil Amri, Para Asisten,Staf Ahli di lingkungan Pemko Pekanbaru, Kadis Pertanian Pekanbaru, Kadis Pertanian Provinsi riau, para kepala badan,kepala kadis,kepala kantor dan kepala bagian Pemko Pekanbaru serta camat se-Kota Pekanbaru.

Wako Firdaus mengatakan kegiatan ini dalam rangka mensosialisasikan gerakan memasyarakatkan makan ikan (Gemarikan) dengan lomba masak serba ikan ini bertemakan dengan lomba masak ikan tahun 2015 kita tingkatkan konsumsi ikan masyarakat Pekanbaru, sedangkan lomba mewarnai bertemakan mari kita tingkatkan minat dan budaya makan ikan bagi nak sekolah melalui lomba mewarnai di Kota Pekanbaru.

Dikatakan, b erdasarkan penelitian bangsa Indonesia masih di bawah 40 kg/kapita/tahun sedangkan negara tetangga sudah di atas 40 kg/kapita/tahun seperti Malaysia, Singapore dan 80 kg/kapita/tahun untuk Amerika, sedangkan Jepang dan Korea sudah mencapai 140 kg/kapita/tahun.

”Pemerintah Kota Pekanbaru akan bertekad untuk selalu mensosialisasikan Gemarikan masyarakat Kota Pekanbaru suka makan ikan karena ikan sangat bagus untuk kecerdasan dan kesehatan,” tegas Wako. (*)

Baca Juga  Wawako Pekanbaru Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan MDTA Nurhayatullah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

KH Zulfa Mustofa Semangati PCNU Palembang dalam Berkhidmat

Palembang, GoMediaku.com - Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul...

Bupati Siak: Tidak Ada Alasan untuk Bermalas-malasan

  Siak, Gomediaku.com --BUPATI Siak Alfedri meminta kepada seluruh Aparatur...

Dewan Kehormatan PWI Pusat: Bantuan BUMN untuk Kegiatan UKW Harus Diterima Utuh

Jakarta, GoMediaku.com - Ketua Dewan Kehormatan PWI Pusat Sasongko...

JMSI Riau Kunjungan Silaturahmi ke Pemkab Siak, Sekda Arfan Usman: Terimakasih Senior

Siak Sri Indrapura, GoMediaku.com - Ketua Pengda Jaringan Media...